Pusat Sentra HKI memberikan layanan maksimal kepada segenap civitas akademika Undiksha dan masyarakat umum. Dari kekuatan dan peluang yang ada di lembaga Pengabdian Kepada Masyarakat Undiksha, memiliki program-program yang berkualitas, proses dan produk yang baik, dan mendapat respon positif dari lembaga, mitra/stakeholders.

Tugas Pokok:

  1. Penyempurnaan sentra HKI Undiksha;
  2. Pengajuan Hak Cipta;
  3. Pelatihan bagi Pengelola Sentra HKI Undiksha;
  4. Workshop Pendampingan Usulan HKI;
  5. Percepatan Usulan Paten;
  6. Penguatan kerjasama dengan KemenkumHam.

Nama : Dr. Luh Indrayani, S.Pd., M.Pd.

NIP : 198208192009122003

Golongan : IV/a

Jabatan : Ketua Pusat HKI






Nama : Putu Adi Krisna Juniarta, S.Pd., M.Pd.

NIP : 198706122015041006

Golongan : III/d

Jabatan : Sekretaris Pusat HKI

Kontak Person yang bisa dihubungi terkait Pusat Hak Cipta dan Kekayaan Intelektual (HKI) adalah:
  • Dr. Luh Indrayani, S.Pd., M.Pd.

HP. 08124687478

  • Putu Adi Krisna Juniarta, S.Pd., M.Pd.

HP. 081936425722

  • I Nyoman Dedi Sutrisna, S.Pd

HP. 085739650187



DJKI

Test